METRO ONLINE Makassar - Acara buka puasa bersama yang di laksanakan di Rumah Jabatan Kaapolda Sulsel kamis 13 Maret 2025.di hadiri para PJU dan Para Kapolres Jajaran Polda Sulsel,selain itu juga di hadiri Beberapa pejabat Provinsi Sul Sel.
Kegiaatan berlangsung cukup hikmah,beberapa kapolres pun bercengkrama di meja yang telah di sediakan panitia Pelaksana.
Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan Mengatakan Buka Puasa bersama Merupakan Salah Satu Tradisi bagi ummat Muslim,karena selain menjaling silaturahmi juga lebih memperkuat hubungan antara sesama manusia
Selain itu kapolda Sulsel dalam rangka menghadapi Hari Raya Idul Fitri,Di harapkan semua jajaran untuk lebih fokus dalam hal kenyamanan dan Kamanan para pemudik agar mereka bisa selamat sampai tujuan ucap Kapolda
Editor. : Andi Gusthi